Tutorial Cara Setting Pengecualian di SMADAV Terbaru - Hay guys, saya arie sujadnorwanto di phc jember dan sekarang kita akan membahas tentang scanning pengecualian di antivirus smadav. Apa yang dimaksud dengan pengecualiaan ya? Ketika proses scanning berlangsung, ada beberapa file atau folder yang sudah kita atur untuk diloncati atau dilewati agar tidak di scanning, biasanya berupa folder games misalkan pb garena. Jadi hal ini sangat penting agar game tetap nyaman berjalan. Pelajari juga Cara Asyik Update Smadav 11.8 ke 11.9 Full Free.
Cara Melakukan Pengecualian Pada Smadav - Fitur ini hanya bisa kita dapatkan pada smadav pro saja ya. Jadi buat temen-temen yang belum memiliki serial number smadav, disarankan untuk membelinya, kalau cari di google sih banyak, hahaha. Nah guys, terkadang smadav sering menghapus file crack, keygen, patch atau apapun yang dicurigai oleh smadav, ya terkadang ini sangat menguntungkan bagi kita, terkadang juga menjengkelkan, makanya kita perlu tahu bagaimana melakukan pengecualilan pada smadav ini. Kunjungi juga Smadav Full for Free 11.8 Update Terbaru 2018.
Langkah-langkah Setting Pengecualian di Smadav :
- Pastikan Smadav yang digunakan adalah SMADAV PRO
- Jalankan Smadav klik Menu Manage
- Klik tombol Manage yang saya tandai kotak merah
- Klik tombol Add File atau add Folder untuk melakukan pengecualiaan
- Klik OK
- Selesai
Setting Exclusion di Smadav Terbaru - Hampir seluruh antivirus yang saya temui memiliki fitur exclusion atau pengecualian, ya mungkin bahasanya saja yang beda, ada yang menggunakan kata exclusion dan ada juga yang menggunakan istilah excluded, sama saja sih intinya, ada koq di menu setting, namun untuk smadav versi indonesia ini memang hanya pada versi smadav profesional saja yang bisa menggunakan fitur pengecualian. Ini dia salah satunya Cara Setting Pengecualian di Windows Defender.
Smadav Key :
----------------------------------
Name : BAGAS31
Key : 089900603654
----------------------------------
Name : BAGAS31
Key : 089900603654
Link Download :
Cara Setting Pengecualian di SMADAV Terbaru
0 Response to "Cara Setting Pengecualian di SMADAV Terbaru"
Posting Komentar
Luangkan sedikit waktu Anda untuk berkomentar. Komentar Anda sangat bermanfaat demi kemajuan PHC http://phc.web.id